[BOOK] MANAJEMEN KEUANGAN (PENDEKATAN TEORETIS DAN PRAKTIS)
Abstrak
Konsep Manajemen Keuangan Berkelanjutan
Secara progresif, pertumbuhan bisnis semakin pesat, dan hal ini secara signifikan terhubung dengan aliran modal yang bersumber baik dari dalam negeri maupun luar negeri. Penetapan perusahaan yang memilih untuk memasuki pasar global juga mengalami peningkatan yang substansial. Pengambilan keputusan untuk memasuki wilayah pasar baru, memiliki hubungan yang erat dengan efektivitas strategi yang diterapkan, yang bertujuan untuk meningkatkan profitabilitas perusahaan
dalam jangka panjang dan berkelanjutan.